Halo sobat Blogger kali
ini saya ingin share tentang menghapus link aktif pada komentar blog,
banyak para pengguna blogger yang mengeluhkan jika artikelnya
dikomentari dengan komentar yang tidak bermutu apalagi didalam
komentarnya disisipi link aktif karena dampak ini bisa menyebabkan blog
kita spam. oleh karena itu banyak para blogger yang memilih untuk
menyisipkan script penghapus link aktif di template.
1. Masuk ke akun Blogger ( dasbhor ) anda
2. kemudian Pilih Menu Template3. Setelah memilih menu Template kemudian cari dan Klik Edit HTML
4. Cari kode </head> ( Klik CTRL+F untuk memudahkan pencarian )
5. Setelah kode </head> ketemu kemudian salin kode di bawah ini tepat di atas kode </head> tersebut.
<script src='https://ajax.googleapis.com/ajax/libs/jquery/1.7.2/jquery.min.js' type='text/javascript'/><script type='text/javascript'>
jQuery(document).ready(function(){
jQuery("#comments p").find("a").replaceWith("<span>Peringatan: Link aktif otomatis akan terhapus</span>");
});
</script>
Keterangan :
- Jika di blog anda sudah ada scripst mirip kode berwarana merah diatas, maka script berwarna merah diatas tidak usah dipakai.
Jadi kesimpulannya link aktif atau live link ini harus segera dihapus
dari form komentar jika tidak ingin poin blog yang kita kelola. Jika
hanya terdapat satu atau dua saja link aktif atau live link ini saya
rasa tidak masalah, kita dapat menghapusnya satu persatu. Tapi mungkin
untuk blog yang sudah ramai tentu sangat merepotkan.
Karena alasan-alasan tersebut di atas, kitaharus Menghapus Otomatis Link
Aktif atau Live Link Komentar Blog, agar blog yang kita kelola dapat
tumbuh dengan sewajarnya dan terus meningkat reputasinya. Bagi Sobat
yang tertarik memasangnya, berikut adalah kode lainnya selain kode
pertama diatas.
1. Masuk ke akun Blogger ( dasbhor ) anda
2. kemudian Pilih Menu Template3. Setelah memilih menu Template kemudian cari dan Klik Edit HTML
4. Cari kode </body> ( Klik CTRL+F untuk memudahkan pencarian )
5. Setelah kode </body> ketemu kemudian salin kode di bawah ini tepat di atas kode </body> tersebut .
<script type='text/javascript'>
//<![CDATA[
function blockLinks(parentID, children) {
var parent = document.getElementById(parentID),
content = parent.getElementsByTagName(children);
for (var i = 0; i < content.length; i++) {
if (content[i].innerHTML.indexOf('</a>') !== -1) {
content[i].innerHTML = "<mark>NO LIVE LINK</mark>Maaf komentar Anda kami hapus!";
content[i].className = "spammer-detected";
}
}
}
blockLinks('comment-holder', 'p');
//]]>
</script>
- Masuk ke akun blogger anda.
- Masuk ke Template - Edit HTML
- Cari kode </body>
- Sisipkan kode dibawah ini tepat di atas </body>
<!-- Link Aktif --><script type='text/javascript'>
//<![CDATA[
function blockLinks(parentID, children) {
var parent = document.getElementById(parentID),
content = parent.getElementsByTagName(children);
for (var i = 0; i < content.length; i++) {
if (content[i].innerHTML.indexOf('</a>') !== -1) {
content[i].innerHTML = "Link aktif akan terhapus otomatis, silahkan berkomentar ulang!";
content[i].className = "spammer-detected";
}
}
}
blockLinks('comment-holder', 'p');
//]]>
</script>
<!-- Link Aktif -->
sekian mengenai Cara Menghapus Otomatis Link Aktif atau Live Link Komentar Blog ini, semoga bermanfaat dan selamat mencoba. :2thumbup
5 komentar
Write komentarkeren nih saya coba di blog saya dulu maslahnya bnyak yg naruh link aktif
Replywahh keren caranya gan, mungkin ini yang dicari-cari para blogger
Replywihh keren gan :)
Replycoba in ah
ijin test gan :)
wihh keren gan :)
Replyudah ane test tuh ckcckkk :)
izin coba dulu gan :d
Reply Peraturan dalam berkomentar :
☛ UpsS,. Budayakan berkomentar sesudah membaca artikel sob.
☛ Dilarang Menghina, Promosi (Iklan), Menyelipkan Link Aktiv, dsb.
☛ Dilarang berkomentar berbau Porno, Spam, Sara, Politic, Profokasi.
☛ Berkomentarlah yang Sopan,Bijak, dan Sesuai Artikel (Dilarang OOT)
☛ Saya sangat berterima kasih atas semua yang mau berkomentar diblog saya.
☭ Copyright © 2015 - 2016 by Fajar Ramadhan ✓ EmoticonEmoticon